Wednesday, October 6, 2010

Inkubator Program Bisnis

Inkubator merupakan pusat pengembangan usaha mikro yang mungkin saat diperlukan dalam membidani terbentuknya berbagai macam usaha.

Di dalam eforia kaum muda yang ingin mendirikan usaha, banyak dari mereka yang masih bingung dan awam dengan dunia bisnis.

Sebenarnya banyak anak muda yang memiliki kemauan dan kemampuan untuk berwirausaha.
Sayangnya, mereka umumnya kesulitan dalam menentukan usaha apa yang akan mereka perbuat.

Di inkubator, mereka dapat memperoleh informasi yang selama ini mereka cari.
Di negara maju, inkubator bisnis semacam ini sudah banyak dibentuk dan cukup berhasil.

Hal ini antara lain disebabkan kesadaran pemerintah di negara maju untuk mengembangkan lembaga ini.
Apakah ini merupakan tanda-tanda membaiknya perekonomian atau kah sebaliknya ya.